PEMERIKSAAN MATA PADA LANSIA

Pemeriksaan mata pada lansia perlu diperhatikan untuk upaya kesehatan yang aman dan berarti. Kemampuan indera penglihatan kita berubah seiring bertambahnya usia. Tak heran bila kemudian banyak dari kita perlu memakai kacamata atau lensa kontak seiring bertambahnya usia. Penglihatan adalah faktor yang penting bagi aspek kehidupan termasuk dalam proses pendidikan dan bermasyarakat (Abdillah et al., 2023).…

Continue Reading

PEMAHAMAN  DASAR TENTANG STRABISMUS

Penglihatan dapat dibagi menjadi kelainan berdasar organic dan non organic , adapun yang masuk kategori non organic dapat dikelompokkan dalam kelainan refraksi yang dapat dibagi menjadi : myopia, hypermetropia dan astigmat (Abdillah et al., 2023). Sedangkan yang masuk katagori organic salah satunya adalah strabismus, atau mata juling, merujuk pada kondisi dimana mata tidak sejajar dan…

Continue Reading

PRESBYOPIA DAN KOREKSINYA

Oleh : Bunyamin R.A, A.Md.RO., S.E., M.M. Dengan kemajuan teknologi dan perkembangan pengetahuan perkacamataan akan mempengaruhi pula pada metode pembelajaran yang bisa diambil dari berbagai media digital. Tetapi ada hal yang akan mempengaruhi penglihatan tertutama bagi mereka sering membaca dan berusia 40 tahun disebut presbyopia. Apa yang dimaksud dengan presbiopia?  Presbiopia dapat diartikan sebagai rabun…

Continue Reading

MATA MERAH PERLU DIKETAHUI

Ditulis Oleh : Bunyamin R.A., A.Md.RO., S.E., M.M. Ada sejumlah hal penting yang perlu kita ketahui oleh seseorang yang melakukan pemeriksaan refraksi terkait dengan mata merah. Mata merah dapat mempengaruhi penglihatan terutama pada waktu melakukan pemeriksaan refraksi. Dalam pemeriksaan refraksi, seorang Refraksionis Optisien harus melakukan anamnesa dan observasi bolamata anterior klien pada bagian konjungtiva yang…

Continue Reading

Pemeriksaan Refraksi pada Anak

Ditulis Oleh : Bunyamin Rizki Abdillah, A.Md.RO., S.E., M.M. Pemeriksaan refraksi pada anak perlu diperhatikan terutama saat melakukan komunikasi serta tindakan pemeriksaannya. Maka diperlukan suatu langkah : Skrining kelainan visus pada anak diawali dengan identifikasi 5 komponen, yang disingkat dengan “PROVE” yaitu pupil, red reflex, ocular alignment, vision assessmentt, dan external ocular examination. Ocular alignment dapat diperiksa dengan tes hirschberg maupun cover…

Continue Reading

Pewarnaan Lensa Plastic untuk Mengurangi Photophobia

Ditulis Oleh : Bunyamin Rizki Abdillah, A.Md.RO., S.E., M.M. Perlu kita ketahui bahwa lensa kacamata  yang banyak digunakan sekarang ini material plastic (cr 39). Lensa plastik mempunyai beberapa kelebihan yaitu : Lensa organik lebih ringan bila dibandingkan dengan lensa glass. Tahan benturan Dapat diwarnai Mudah dirancang dan didesain Bernilai kosmetik yang tinggi Sedangkan kelemahan dari…

Continue Reading

Pemilihan bingkai kacamata yang ideal untuk kosmetik

Dalam penentuan pemilihan bingkai sangat diperlukan untuk menjadikan pemakai kacamata lebih sempurna dan menambah nilai kosmetik. Pengertian bingkai kacamata dijelaskan dalam Dictionary For The Optometrist sebagai berikut: ”Spectacle Frame is a frame for supporting ophthalmic correcting lenses in front of the eyes. It rests on the nose and usually, is supported by a pair of…

Continue Reading

CARA MUDAH FITTING (PENGEPASAN) FRAME PADA PASIEN

Ditulis Oleh : Bunyamin Rizki Abdillah, A.Md.RO., S.E., M.M. Seperti kita ketahui bersama bahwa proses penyetelan merupakan tahap akhir dari rangkaian pelayanan paripurna dari seorang Refraksionis Optisien dalam menjalankan tugasnya  ,sehingga apabila fitting diabaikan akan mengakibatkan  terputusnya pelayanan RO dibidang Optisi dan juga akan mengakibatkan ketidaknyamanan dalam pemakaian menggunakan alat bantu rehabilitasi berupa kacamata .Selain…

Continue Reading

TEKNIK PENJUALAN UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN

Oleh : Bunyamin R.A, A.Md.RO., S.E., M.M. Teknik penjualan perlu dilakukan untuk memberikan pelayanan yang berdaya saing di optikal sehingga akan mejadikan benefit pelayanan. Pengertian penjualan yang dituliskan oleh Robert Ashton yang diterjemahkan oleh Hendry M. Tanaja menyebutkan : “Penjualan adalah proses saat seseorang membantu orang lain mengambil keputusan pembelian”. (Ashton, Robert., Tanaja, Henry M…

Continue Reading

Perkembangan Anatomi Mata Pada Anak-Anak dan Pengaruhnya Terhadap Kelainan Refraksi

Ditulis Oleh : Bunyamin R.A, A.Md.R.O., S.E., M.M Tajam Penglihatan Pada Anak , Belum berkembang sempurna saat lahir , dapat dibilang relative “buruk” dengan kemampuan melihat hanya dengan hand movemet ( gerakan tangan ). Perkembangan pesat terjadi di usia 6 bulan pertama, namun system penglihatan akan berkembang terus hingga usia 7 -8  tahun. Perkembangan pesat…

Continue Reading