Ortho-K: Koreksi Penglihatan Non-Bedah untuk Mengontrol Myopia

Oleh: Ferry Doringin Orthokeratology (sering disingkat Ortho-K) adalah metode koreksi penglihatan non-bedah yang bertujuan untuk mengurangi/menghilangkan penggunaan kacamata atau lensa kontak. Metode ini dilakukan dengan cara menggunakan lensa kontak keras yang dipakai saat tidur untuk mengubah bentuk kornea mata. Metode ini berbeda dengan penggunaan softlens yang biasanya digunakan pada saat mata aktif pada siang hari…

Continue Reading